Koordinator GUSDURian Bone Bolango, Rahwandi Botutihe menegaskan akan terus mengedukasi masyarakat perihal demokrasi, pada Senin (19/9/2022) lalu. “Komunitas GUSDURian Bone Bolango akan lebih giat melaksanakan Forum 17-an ini tiap bulan. Kami juga akan terus mengedukasi masyarakat perihal demokrasi melalui 9 nilai utama pemikiran Gus Dur,” jelas Rahwandi setelah menggelar diskusi Forum 17-an dengan tema "Menilik …