YOGYAKARTA - Rangkaian perayaan istimewa Haul Gus Dur ke-15 di Kota Yogyakarta akan diwarnai berbagai kejutan pada Jumat (15/11/24) mendatang. Koordinator panitia penyelenggaraan haul, Laila Fajrin Rauf mengatakan, hampir semuanya terletak pada angka serba 15. Mulai dari tanggal pelaksanaan, jumlah penghafal Al-Qur'an, maupun penabuh terbang di Laboratorium Agama UIN Sunan Kalijaga itu serba angka 15. …
MAMASA - Komunitas GUSDURian Mamasa hadir dalam Diskusi Kepemudaan dan Mahasiswa bersama Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Mamasa yang diselenggarakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Sekolah Tinggi Teologi Mamasa (BEM STT Mamasa) pada Tanggal 2 November 2024 di Aula STT Mamasa. Selaku Koordinator GUSDURian Mamasa dalam forum tersebut saya menyampaikan apresiasi kepada BEM STT Mamasa …
by
Rionugrah
YOGYAKARTA - Sebentar lagi Kota Yogyakarta akan dimeriahkan oleh hadirnya Simposium Best yang dihelat oleh Jaringan GUSDURian. Pasalnya kegiatan ini bakal mengupas tajam ihwal fenomena kebebasan beragama serta berkeyakinan di Indonesia bersama sederet ahli di bidangnya. Agenda yang diselenggarakan di Convention Hall UIN Sunan Kalijaga, mulai 14-15 November 2024 itu mengangkat tema “Kebebasan Beragama dan …
by
Redaksi
YOGYAKARTA - Simposium Best (Beda Setara) adalah bagian dari rangkaian acara Festival Beda Setara (Fest Best) yang akan diselenggarakan pada 10-16 November 2024. Acara ini merupakan ruang pertemuan gagasan terkait isu kebebasan beragama dan berkeyakinan (KBB) yang dihadiri berbagai elemen, mulai akademisi, praktisi KBB, pemerintah, hingga tokoh agama. Simposium Best kali ini mengangkat tema besar …
by
Redaksi
MOJOKERTO - Jumat, 01 November 2024 GUSDURian Mojokerto menyelenggarakan forum rutin bulanan yakni Forum 17-an. Forum ini tampak berbeda dari Forum 17-an yang sudah dilaksanakan di bulan-bulan sebelumnya. Jika biasanya GUSDURian Mojokerto mengangkat tema tentang toleransi antaragama, kebudayaan, atau isu perempuan dan anak, di bulan November ini GUSDURian Mojokerto mengajak masyarakat sadar akan tantangan demokrasi …
Mendekati musim panen, hamparan sawah menguning tampak sendu di bawah sinar bulan. Sesekali angin bertiup menggoyangkan tangkai padi dengan bulir-bulir yang tampak seperti ronce mutiara. Aku menengadah ke langit, bulan bulat semu saga menyembul di antara awan yang berarak pelan. Pemandangan itu kudapati selepas isya ketika aku keluar rumah karena udara di dalam cukup panas. …
Kunjungan Sri Paus Fransiskus di Indonesia, 3-6 September 2024, merupakan momentum untuk mensyukuri perdamaian, keterbukaan, dan toleransi yang ada di …
Lilias Trotter, mungkin belum banyak orang di Indonesia yang pernah mendengar namanya. Ia adalah seorang seniwati dan misionaris Kristen dari …