Selama ini keberadaan suku Betawi di sekitar Jakarta identik dengan agama Islam. Perayaan-perayaan seperti kelahiran, sunatan, nikahan, hingga kematian selalu dikemas dengan nuansa pengajian islami. Sejarawan Betawi, Abdul Chaer menyimpulkan tiga alasan mengapa masyarakat Betawi sangat lekat dengan Islam. Pertama, sejak kecil, orang Betawi telah dididik dalam nilai-nilai Islam. Kedua, orang tua Betawi pada masa …