Author: Firda Rodliyah

HomeFirda Rodliyah
Firda Rodliyah

Firda Rodliyah

Penggerak Komunitas GUSDURian Mojokerto, Jawa Timur.

MOJOKERTO - Pada 19 Juli 2024 lalu, Komunitas GUSDURian Mojokerto telah mengadakan Forum 17-an di GKJW Klanting, Kabupaten Mojokerto. Kebetulan, tema yang digagas pada pertemuan kali ini adalah “Kesetaraan Pendidikan: Setiap Anak Mempunyai Hak dan Fasilitas yang Sama Mengenyam Pendidikan di Indonesia”. Pembahasan isu ini tidak lain juga merupakan tindak lanjut dari pertemuan daring dengan …

by

MOJOKERTO - Komunitas GUSDURian Mojokerto mengajak para pemuda dari Desa Sooko untuk melaksanakan kegiatan “Gathering Pemuda Sooko” di Warung Rakyat pada pada Minggu, 27 Juli 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk mendobrak kesadaran para peserta akan pentingnya memahami keberagaman, begitupun dinamika yang ada di lingkungan tempat tinggalnya. Diawali dengan permainan Jurang Sosial, GUSDURian Mojokerto mengajak para …

by

MOJOKERTO - Pada 14 Juli 2024 lalu, Komunitas GUSDURian Mojokerto telah melaksanakan rembug desa bersama para tokoh masyarakat dan tokoh agama. Acara ini diikuti oleh tiap lapisan tokoh masyarakat maupun tokoh agama di Desa Sooko, Kecamatan Sooko, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur bersama beberapa perwakilan dari komunitas GUSDURian. Desa Sooko sendiri merupakan desa dampingan GUSDURian Mojokerto …

by

MOJOKERTO - Komunitas GUSDURian Mojokerto mengadakan kegiatan upgrading komunitas yang dilaksanakan di Villa Aslha Pacet, pada 29-30 Juni 2024. Upgrading ini dihadiri lebih dari 20 orang, baik dari perwakilan tokoh agama dan komunitas terkait yang sebelumnya telah berjejaring dan berkolaborasi dengan GUSDURian Mojokerto, maupun anggota penggerak GUSDURian Mojokerto sendiri. Acara ini merupakan proses peningkatan kapasitas …

by

Dalam diskusi Forum 17-an di bulan lalu, Komunitas GUSDURian Mojokerto sempat mengangkat tema “Merawat Pancasila sebagai Pemersatu Bangsa” pada Sabtu, 8 Juni 2024 di GKJW Dawarblandong. Kebetulan sekali memang kala itu kami sedang memperingati Hari Pancasila. Momentum yang barangkali sangat pas untuk kami kulik lebih dalam lagi makna dan rasanya. Namun kami di sini tidak …

by

Waktu saya sowan ke seorang kiai kampung dua minggu lalu, saya melihat beliau menggunakan kaos oblong dengan celana panjang bahan kain sedang duduk di teras rumah sembari menikmati konten-konten di Facebook. Kebetulan beliau sedang menjaga tokonya sendirian. Lantas tiba-tiba beliau nyeteluk, “Aku ini ingin jadi orang biasa aja. Mau ngaji ke sana ke sini tapi …

by