Author: Nita Andriani

HomeNita Andriani
Nita Andriani

Nita Andriani

Penggerak Komunitas GUSDURian Banten.

Pada Forum 17-an kali kedua ini, GUSDURian Banten menggelar nonton bareng (nobar) dalam rangka memperingati Hari Toleransi Internasional yang jatuh pada bulan November setiap tahunnya. Terdapat dua film dokumenter bertema toleransi yang ditayangkan dalam forum bulanan ini, yaitu “Toleransi di Kampung Sawah Bekasi” dan “Tiga Agama Tetap Bersama”. Seperti biasa, di setiap kegiatan GUSDURian, para …

Kota Serang - Menyambut momen yang penuh semangat serta kegembiraan di bulan Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke-77 sekaligus memperingati Hari Lahir KH. Abdurrahman Wahid (Gus Dur), Komunitas GUSDURian Banten bersama Forum Komunikasi Pemuda Lintas Agama (FOKAPELA) Banten mengadakan Semarak Kemerdekaan Lintas Agama 2022 di Forum 17-an. Kegiatan kolaboratif tersebut mengusung tema "Kemerdekaan dalam Keberagaman: Membumikan …