Komunitas GUSDURian Mamasa menyelenggarakan Seminar Kebudayaan dengan tema “Pemuda dan Perannya dalam Membangun Indonesia Rumah Bersama melalui Nilai-nilai Kebudayaan”. Acara tersebut digelar di Warkop Chiko, Kota Mamasa, Sulawesi Barat pada Minggu, 16 April 2023. Seminar Kebudayaan ini merupakan bagian dari Gerakan 17-an yang diselenggarakan oleh berbagai komunitas GUSDURian di seluruh Indonesia. Dalam konteks Mamasa, kegiatan …