Social Media

Tag: muktamar

Homemuktamar

Salah satu isu yang dibahas pada Muktamar Nahdlatul Ulama ke-34 di Lampung 23-25 Desember 2021 adalah calon Ketua Umum PBNU (Tanfidziyah). Dalam perjalanan sejarah NU dimulai, memang dari kalangan perempuan belum pernah ada yang menjabat sebagai Tanfidziyah. Aspirasi perempuan NU sendiri, dilibatkan melalui badan otonom seperti Muslimat, Fatayat, maupun IPPNU. Sebenarnya, menurut Rumadi Ahmad (Lakpesdam PBNU) …

by

Cerita kelam berupa pembantaian guru ngaji yang terjadi di beberapa kawasan di Jawa Timur, Jawa Tengah, dan Jawa Barat, menjadi catatan dalam historiografi pesantren. Kerusuhan awalnya, terjadi di basis massa NU di Situbondo dan Tasikmalaya. Menjelang transisi kekuasaan Soeharto, situasi politik memanas dan ekonomi tidak stabil. Pada waktu itu, presiden Soeharto sedang gencar mengokohkan kekuasaannya, …

by

(Memperjuangkan Aspirasi Islam dan Kepentingan Nasional) JAKARTA (Suara Karya). Tokoh muda NU (Nahdlatul Ulama) yang kini mendapat kepercayaan sebagai Ketua Panitia Penyelenggara Muktamar NU XXVII, Abdurrahman Wahid dalam wawancara khusus dengan Suara Karya baru-baru ini mengemukakan, NU sebagai lembaga kemasyarakatan harus mampu mencari format politik yang tepat, yaitu format politik nasional yang tidak saja bermanfaat …

by