Tag: diskriminasi

Homediskriminasi

Sebelum nge-judge ke mana-mana, pihak yang ‘menggoreng’ isu pemaksaan siswi non-muslim untuk berjilbab lebih baik menelaah kasus ini lebih dalam. Belum lama ini seorang siswi non-muslim di Padang diminta untuk berjilbab karena menjadi aturan tertulis sekolahnya, sebuah sekolah kejuruan yang berstempel negeri. Ibu siswi tersebut menolak karena menganggap bahwa anaknya tidak menganut agama Islam. Mengapa harus menggunakan …

by

Pada awal terpilihnya Susilo Bambang Yudhoyono sebagai presiden, ia berkomitmen untuk menyelesaikan dan mengawal kasus pelanggaran Hak Asasi Manusia. Mengambil contoh pembunuhan aktivis HAM Munir, SBY menyebut bahwa kasus pelanggaran kemanusiaan di Indonesia sebagai test of our history. Kini 10 tahun setelah 10 tahun masa jabatannya, SBY dirundung berbagai permasalahan yang berkaitan dengan HAM. Diskriminasi terhadap …

by

Waria masih menjadi problem di masyarakat, kehadirannya masih memunculkan berbagai perspektif yang cenderung diskriminatif. Haknya sebagai manusia yang merdeka jarang mereka dapatkan, apalagi jika ditilik dari sisi religiusitas. Waria tidak cukup hanya dilihat dengan tafsiran Al-Quran secara literer, tapi juga dengan kontekstualisasi dan atau reformulasi. Pernyataan itu diperkuat dengan khalayak dikagetkan dengan kanal Youtube dengan …

by

Isu Uyghur terus diperbincangkan di tanah air. Dimulai dengan semakin maraknya pemberitaan di media luar negeri mengenai kamp-kamp “re-edukasi” untuk warga Uyghur yang kabarnya tidak diperbolehkan beribadah, dipaksa memakan babi, dan berbagai penyiksaan lainnya, dilanjutkan dengan unjuk rasa sejumlah ormas Islam di depan Kedutaan Besar Tiongkok. Pemerintah Tiongkok awalnya menyangkal adanya kamp-kamp ini, meski akhirnya …

by

Jadi orang Cina di negeri ini, di masa ini pula, memang serba salah. Walaupun sudah ganti nama, masih juga ditanyakan ‘nama asli’-nya kalau mendaftarkan anak ke sekolah atau jika membuat paspor. Mungkin, karena memang nama yang digunakan terasa tidak pas bagi orang lain, seperti nama Nagaria. Biasanya naga menggambarkan kemarahan dan keganasan. Apakah si naga …

by

Sebuah media online yang mempromosikan kesetaraan dan perlakuan adil utamanya pada kelompok minoritas baru-baru ini memposting ulang sebuah artikel yang memuat kritik terhadap praktik poligami. Tulisan tersebut diawali dengan kisah nyata bagaimana seorang istri yang menolak poligami, yang kemudian justru malah disalahkan atas kekacaubalauan rumah tangganya. Prahara rumah tangga tersebut menggambarkan bahwa mengiyakan dan menolak poligami …

by

Ibu Sinta Nuriyah Abdurahman Wahid dianugerahi gelar doktor honoris causa bidang sosiologi agama oleh Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta, Rabu (18/12/19), di kampus setempat. Penganugerahan ini sebagai bentuk apresiasi terhadap perjuangan istri almarhum Abdurahman Wahid (Gus Dur) atas dedikasinya melakukan advokasi dan pemberdayaan sosial, terkait dengan isu-isu diskriminasi dan hak asasi manusia (HAM). Saat penganugerahan, Ibu …

by

Setelah bertahun-tahun terpenjara dalam jeruji diskriminasi kartu tanda pengenal (KTP), akhirnya para penghayat bisa bernafas lega. Gugatan mereka terkait pencantuman identitas agama di KTP dikabulkan Mahkamah Konstitusi. Ini kado terindah di akhir tahun 2017. Sayangnya, kado yang seharusnya menjadi penanda semakin dewasanya bangsa ini ternyata masih saja menyisakan duka bagi sebagian umat Islam. Beberapa organisasi …

by

Sesuai dengan judul tulisan ini, baru-baru ini ada satu lagi peristiwa yang menimpa masyarakat minoritas kita, Sunda Wiwitan, akibat hegemoni kaum mayoritas yang berlebihan. Mungkin bagi masyarakat yang hidup di kota-kota besar, jarang membaca atau mendengar berita yang berkaitan dengan kelompok Sunda Wiwitan ini. Sunda Wiwitan adalah kelompok masyarakat adat yang memiliki keyakinan dan praktik keagamaan …

by

Dalam satu pekan terakhir, Amerika diguncang demo besar-besaran di seluruh negara bagian. Penyebabnya adalah kematian seorang warga kulit hitam bernama George Floyd yang diduga membeli rokok dengan uang palsu. Alih-alih menjalankan pemeriksaan sesuai prosedur, tiga oknum polisi yang menangkap Floyd justru melakukan tindakan brutal hingga menyebabkannya tewas. Tak pelak, kejadian yang direkam oleh beberapa orang …

by