Tag: indonesia rumah bersama

Homeindonesia rumah bersama

Komunitas GUSDURian Banyumas turut serta hadir dalam acara Sambung Rasa Lintas Iman bersama dengan Komisi HAK KWI (Hubungan Antara Agama dan Kepercayaan Konferensi Waligereja Indonesia), Komisi Hak Keuskupan Purwokerto, FKUB (Forum Kerukunan Umat Beragama), MLKI, dan organisasi lintas iman lainnya. Acara yg digelar untuk memperkuat jejaring ini dilaksanakan pada Selasa sore (25/07/2023) di Balai Julianus, …

Komunitas GUSDURian Banjarmasin bersama Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menggelar nobar dan diskusi film di Aula PSMTI Kalsel pada Rabu, 19 Juli 2023. Kegiatan yang diselenggarakan bertepatan dengan Tahun Baru Islam tersebut dihadiri oleh para tokoh agama hingga orang-orang muda pegiat toleransi dari berbagai agama. Adapun pemateri yang mengisi acara …

Beberapa waktu lalu media sosial dihebohkan dengan adanya berita pertemuan kelompok LGBT se-Asean di Jakarta pada tanggal 17-21 Juli 2023. Merebaknya isu pertemuan kelompok LGBT ini menimbulkan reaksi yang begitu massif dari berbagai pihak, sebab dianggap sebagai suatu bentuk penyimpangan sosial yang tidak sesuai dengan budaya dan kultur masyarakat, khususnya Indonesia. Kelompok LGBT merupakan entitas …

Pada kegiatan Workshop Penguatan Jejaring dan Advokasi keberagaman, Koordinator wilayah Sulawesi, Maluku, Papua (Sulampapua) yang dilaksanakan oleh GUSDURian, terbagi ke dalam dua kelas, yakni kelas Religious Leader dan Youth Leader. Workshop yang berlangsung pada 6-9 Juli lalu di BP Paud dan Dikmas Kota Makassar itu dihadiri oleh perwakilan SekNas GUSDURian, koordinator dan co-koordinator GUSDURian Sulampapua, …

Pada kegiatan temu ahli tokoh agama dan adat untuk mengangkat isu demokrasi & pelayanan publik yang dilaksanakan oleh Komunitas GUSDURian Gorontalo menyebut bahwa, SKB 2 Menteri yakni Menteri Agama dan Menteri Dalam Negeri menjadi kendala pendirian rumah ibadah. Pertemuan yang berlangsung pada 12 Juli lalu itu dihadiri oleh perwakilan SekNas GUSDURian, co-koordinator GUSDURian Sulampapua, penggerak GUSDURian …

Komunitas GUSDURian Gorontalo menggelar temu ahli tokoh agama dan adat untuk membahas isu demokrasi dan pelayanan publik di Gorontalo. Pertemuan dilaksanakan di Hungrypedia, Kota Gorontalo pada Rabu, 12 Juli 2023. Pada pertemuan tersebut turut hadir perwakilan SekNas GUSDURian, co-koordinator GUSDURian Sulampapua, penggerak GUSDURian Gorontalo, akademisi UNG, perwakilan Ombudsman RI (ORI) Gorontalo, pengamat kebijakan publik, jurnalis, …

Komunitas GUSDURian Pontianak mengikuti Workshop "Penguatan Jejaring Advokasi Keberagaman Se-Kalimantan" yang diselenggarakan oleh Sekretariat Nasional Jaringan GUSDURian. Kegiatan ini berlangsung dari hari Kamis-Minggu, tepatnya 22-25 Juni 2023 dan bertempat di Hotel Garuda, Kota Pontianak, Kalimantan Barat. Kegiatan ini dibagi menjadi dua kelas, yaitu Youth Leader dan Religious Leader, masing-masing kelas diisi oleh peserta sebanyak 30 …

Awalnya, sebanyak 54 bhante atau bhikkhu tengah melakukan prosesi thudong atau berjalan kaki dari Kota Bangkok, Thailand menuju Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. Peserta terdiri dari berbagai negara Asia, di antaranya dari Nepal, Srilanka, Thailand, Malaysia, dan Indonesia. Karena berbagai hal, khususnya alasan kesehatan, sebanyak 32 bhante yang bertahan melanjutkan perjalanan. Rute berjalan kaki menempuh …

Tidak jauh dari masjid jami yang berpusat di Alun-Alun Gresik, terdapat kelenteng tua tempat peribadatan umat beragama Konghucu. Kelenteng tua tersebut bernama Kim Hin Kiong. Di sana, Pengurus Tempat Ibadah Tri Dharma (TITD) Kim Hin Kiong Gresik menyelenggarakan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kelenteng Kim Hin Kiong bersama Komunitas GUSDURian Gresik, Formagam, dan para tokoh …