Sertu Jumadi adalah polisi lalu lintas. Dulu, ia tinggal di asrama polisi yang reyot, kumuh, berdesak-desak, bising, dan berbau pesing. Tapi kini, ia tinggal di luar asrama lantaran asramanya digusur untuk pusat pertokoan yang canggih. Dengan tinggal di perumahan biasa, yang terbuat dari papan, bersama istri dan anaknya, kondisinya sedikit lumayan. Entah mengapa, akhir-akhir ini …