Social Media

Author: Ageng Yudhapratama

HomeAgeng Yudhapratama
Ageng Yudhapratama

Ageng Yudhapratama

Penggerak GUSDURian Jakarta. Alumnus Fisipol Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta.

“Islam adalah agama yang sedang mengalami krisis di seluruh dunia saat ini, kami tidak hanya melihat ini di negara kami.” Pernyataan frontal tersebut disampaikan Presiden Perancis, Emmanuel Macron, saat menanggapi kasus pemenggalan kepala Samuel Paty. Tak pelak, pernyataan itu membuatnya dihujani kecaman dari umat muslim di seluruh dunia. Macron dianggap tak bersikap simpatik terhadap Islam. …

by View all posts

Perancis kini sedang menjadi sorotan. Pemenggalan kepala seorang guru bernama Samuel Paty oleh imigran muslim asal Chechnya, Rusia, menjadi awal cerita. Saling tuding pun tak terelakkan antara publik Perancis dengan umat muslim di seluruh dunia. Umat muslim merasa tersinggung atas karikatur Nabi Muhammad yang dianggap memicu provokasi. Publik Perancis menganggap pembunuhan sadis dengan alasan apapun …

by View all posts

Simbol salib memang kadung identik sebagai identitas gereja. Bahkan di beberapa gereja bersejarah, salib bukan hanya tampak sebagai ornamen. Bentuk salib mewujud pula pada tapak bangunan gereja. Katedral Jakarta merupakan salah satu gereja yang mengadopsi pola tapak seperti ini. Tapak salib bangunan Katedral Jakarta akan terlihat jelas jika kita melihat gereja ini dari atas. Misalnya …

by View all posts

Akun humor Katolik Garis Lucu (@KatolikG) memeriahkan Hari Santri Nasional yang jatuh pada 22 Oktober lalu dengan cara yang cukup “niat”. Mereka tidak sekadar membuat poster ucapan bertuliskan “Selamat Hari Santri Nasional”. Mereka justru membentuk kelompok paduan suara virtual, khusus untuk mempersembahkan nyanyian “Ya Lal Wathon”. Paduan suara yang diberi nama Choir Garis Lucu ini …

by View all posts

Penggunaan istilah “agama resmi” di Indonesia sebenarnya merupakan hal problematik. Sejak awal kemerdekaan, negara ini mengakui semua agama yang mengakar dan bertumbuh di tengah-tengah masyarakat Indonesia. Kala itu agama masih belum diatur sedemikian ketat. Bahkan belum ada ketentuan kolom agama di KTP. Agama masih menjadi ranah privat bagi masyarakat. Hal ini lantas berubah drastis di …

by View all posts

Seorang kawan pernah begitu bersemangat ikut membangun gereja ketika menjalani KKN. Saat itu warga di desa yang kami tinggali memang belum memiliki gereja sendiri. Mereka mesti pergi ke gereja di desa tetangga untuk menjalankan ibadah mingguan. Saya ingat betul jadwal gotong royong warga untuk membangun gereja berlangsung tiga kali dalam seminggu. Pada tiap agenda gotong …

by View all posts

Dua puluh lima calon tunggal di 21 kabupaten dan 4 kota. Masa jabatan pemenang hanya sekitar 3,5 tahun. Itulah wajah suram yang saya lihat dari Pilkada 2020. Pilkada tetap digelar saat pandemi makin tak terkendali di negeri ini. “Pesta demokrasi” ini turut diramaikan pula oleh anak dan menantu presiden, anak wakil presiden, serta kerabat para …

by View all posts

Jaringan GUSDURian telah mengeluarkan pernyataaan sikapnya menanggapi kengeyelan pemerintah dan DPR terkait pilkada 2020. GUSDURian menyayangkan sikap pemerintah dan DPR yang memutuskan tetap menyelenggarakan pilkada 2020 di tengah situasi pandemi covid-19 yang makin parah di Indonesia.  Dalam pernyataan yang sama, GUSDURian juga meminta partai politik dan calon kepala daerah mempertimbangkan ulang perhelatan Pilkada 2020. Hal …

by View all posts

Sosok Gus Dur sudah sewajarnya menjadi panutan bagi para santri atau umat muslim pada umumnya. Namun ada cerita berbeda ketika sosok Gus Dur juga diteladani di dalam sebuah acara internal sekolah-sekolah Katolik. Semua orang tahu Gus Dur merupakan seorang tokoh pluralis Indonesia. Sebagai kyai besar Nahdlatul Ulama’ (NU), tentu saja beliau sangat dihormati di kalangan …

by View all posts

Masjid Baitul Makmur bukanlah masjid raya yang ikonik berdiri megah di tengah-tengah kota besar. Alih-alih masjid ini cuma masjid kampung yang tersembunyi di dusun Sidorejo, Ngestiharjo, Kasihan, Kabupaten Bantul D.I. Yogyakarta. Namun pemandangan yang tersaji di Masjid Baitul Makmur merupakan pemandangan istimewa yang tak jamak kita temui di sembarang masjid. Keistimewaan masjid sederhana ini adalah …

by View all posts