Social Media

Category: Peristiwa

HomePeristiwa

TANGERANG - Komunitas GUSDURian Tangerang bekerja sama dengan Jaringan Ahmadiyah Indonesia (JAI) Tangerang menggelar diskusi publik. Kegiatan ini dalam rangka memperingati Haul Gus Dur yang ke-14. Haul tahun ini mengangkat tema “Dialog Kebudayaan dan Napak Tilas Perjuangan Sang Guru Bangsa” yang bertempat di Gedung Seni Budaya Kota Tangerang. Acara berlangsung dari pukul 14.00 – 16.00 …

by

TANGERANG - Komunitas GUSDURian Tangerang bekerja sama dengan Jemaat Ahmadiyah Indonesia (JAI) Tangerang menggelar diskusi publik dalam peringatan Haul Gus Dur ke-14. Kegiatan yang mengangkat tema “Dialog Kebudayaan dan Napak Tilas Perjuangan Sang Guru Bangsa” tersebut bertempat di Gedung Seni Budaya Kota Tangerang. Acara berlangsung dari pukul 14.00-17.00 WIB pada Minggu, 28 Januari 2024. Hadir …

by

Bertemakan "Humanity and Peace", Gus Dur’s Day: Remembering Gus Dur’s Wisdom and Legacy Cairo 2024 usai digelar pada Ahad, 28 Januari 2024. Acara yang diselenggarakan di Andalus Hall, Al-Azhar Conference Center (ACC), Nasr City, Kairo itu bertujuan untuk mengenang mendiang KH. Abdurrahman Wahid dan meneladani kefigurannya sebagai tokoh bangsa dan agama. Tajuk Kemanusiaan dan Perdamaian …

by

PEKALONGAN - Komunitas GUSDURian Pekalongan dan Komunitas GUSDURian UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan mengadakan Haul Gus Dur ke-14 dibungkus dengan diskusi dan panggung budaya. Diskusi ini mengangkat tema "Meneladani Etika Budaya Demokrasi Gus Dur" yang diadakan di Pendopo Kecamatan Kedungwuni, Pekalongan, Jawa Tengah, pada Sabtu siang (27/1/24). Koordinator GUSDURian Pekalongan Amir Muzaki menyampaikan, acara Haul …

by

Sebagai tindak lanjut dari Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Jaringan GUSDURian, Komunitas GUSDURian di wilayah Jawa Timur menyelenggarakan Forum Demokrasi dan Rapat Kerja Wilayah (Rakerwil). Acara yang diselenggarakan 20-21 Januari 2024 tersebut bertempat di Taman Candra Wilwatikta Pasuruan, Jawa Timur. Forum Demokrasi merupakan rangkaian awal Rakerwil yang dilaksanakan selama dua hari. Acara yang bertema “Krisis Demokrasi …

by

BONE - Rabu, 24 Januari 2024 Komunitas GUSDURian Bone Kembali mengadakan dialog terbuka dalam agenda haul Gus Dur ke-14 yang dilaksanakan di Bunir Café dengan menggandeng jejaring yang ada, yakni Gerakan Sadar Demokrasi (GARASI Bone) dan Forum Demokrasi Milenial (Freedom). Narasumber pada dialog kali ini dihadiri oleh Bawaslu Kabupaten Bone, yakni Nuralim selaku koordinator Divisi …

by

MAMASA - Selasa, 23 Januari 2024, Komunitas GUSDURian Mamasa melaksanakan kegiatan Gus Dur Memorial Lecture. Kegiatan ini merupakan agenda Jaringan GUSDURian dengan melibatkan civitas kampus dan generasi muda untuk belajar nilai, pemikiran, dan keteladanan (NPK) Gus Dur. Kegiatan yang berlangsung di aula kampus STT Mamasa ini terselenggara melalui kerja sama GUSDURian Mamasa dengan Kementerian Agama …

by

MOJOKERTO - Bertepatan dengan momen pemilu yang semakin dekat, Komunitas GUSDURian Mojokerto mengadakan edukasi tentang pemilu melalui pagelaran budaya. Kegiatan ini termasuk dalam program bulanan Forum 17-an namun dikemas dalam konsep berbeda, yakni pagelaran budaya. Diselenggarakan pada hari Jumat, 19 Desember 2023 dan bertempat di Rumah Budaya Persada, kegiatan ini digelar dengan konsep panggung rakyat. …

by

Jaringan GUSDURian melalui Gardu Pemilu kembali menggelar Forum Demokrasi pada Senin (22/1/2024) malam. Mengangkat tajuk “Demokrasi di Ujung Tanduk: Netralitas Aparat Negara dan Politik Uang”, acara ini bekerja sama dengan Jaga Pemilu dan Perludem, serta menghadirkan beberapa narasumber dari perwakilan masing-masing lembaga. Di antara para pembicara yang hadir adalah Abdul Gaffar Karim (Dewan Pengarah Gardu …

by

YOGYAKARTA - Komunitas GUSDURian Yogyakarta menggelar talkshow Forum Demokrasi bertajuk “Rasan-rasan Demokrasi: Desa Bisa Apa?” dalam rangka Haul Gus Dur ke-14 di Pura Jagatnata, Banguntopo, Banguntapan, Bantul, DI Yogyakarta, pada Jumat, 19 Januari 2024. Talkshow ini menghadirkan tiga pembicara, yaitu Wasingatu Zakiyah, aktivis Perempuan Anti-Politik Uang; Wahyudi Anggoro Hadi, Lurah Panggungharjo, Bantul; dan Nur Kholik …

by