Social Media

Tag: perdamaian

Homeperdamaian

MOJOKERTO - Seperti bulan sebelumnya, Komunitas GUSDURian Mojokerto menyelenggarakan forum rutin bulanan, yakni Forum 17-an. Forum 17-an bulan Februari ini bekerja sama dengan GKJW Mojokerto dan diselenggarakan pada 25 Februari 2024 di Balai Pamitran, gedung pertemuan milik GKJW Mojokerto, Jawa Timur. Kegiatan ini dihadiri oleh Jay Akhmad, Koordinator Sekretariat Nasional Jaringan GUSDURian selaku pembicara. Dalam …

by

Bertemakan "Humanity and Peace", Gus Dur’s Day: Remembering Gus Dur’s Wisdom and Legacy Cairo 2024 usai digelar pada Ahad, 28 Januari 2024. Acara yang diselenggarakan di Andalus Hall, Al-Azhar Conference Center (ACC), Nasr City, Kairo itu bertujuan untuk mengenang mendiang KH. Abdurrahman Wahid dan meneladani kefigurannya sebagai tokoh bangsa dan agama. Tajuk Kemanusiaan dan Perdamaian …

by

GRESIK - Perayaan Natal yang diselenggarakan oleh jamaah Gereja Kristen Indonesia (GKI) Gresik tanggal 24 Desember 2023 bertema “Damai untukku, untukmu, dan untuk kita”. Acara yang berlangsung di GKI Gresik, Jawa Timur ini dihadiri para pendeta, tokoh masyarakat, Formagam, Komunitas GUSDURian Gresik, jamaah GKI, dan Kemenag Gresik. Beberapa tokoh Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkompinda) seperti …

by

KEDIRI – Komunitas GUSDURian Mojokutho Pare menggelar Forum 17-an sekaligus peringatan Hari Toleransi Internasional yang jatuh pada 17 November lalu. Agenda yang diadakan adalah doa bersama lintas iman yang dipimpin oleh para tokoh agama dan penyalaan 1000 lilin solidaritas untuk mendoakan bencana kemanusiaan yang terjadi di seluruh dunia. Acara ini digelar di GARASI (Gerai Rumah …

by

Beberapa hari belakangan banyak pemberitaan dan informasi di berbagai media sosial mengenai aksi agresi yang dilakukan oleh Israel terhadap Palestina. Peristiwa kemanusiaan ini memang tak tahu sampai kapan akan berakhir. Entah sudah berapa korban yang tertimpa reruntuhan bangunan, gedung-gedung yang silih berganti dibombardir tanpa mengenal arah, dan peluru hingga misil yang setiap detik terus mengintai …

by

Adalah Pak Sudiyono yang kurang lebih selama 20 tahun berprofesi sebagai juru parkir di salah satu swalayan di pinggiran Kota Jogja. Beliau memiliki persinggungan dengan Presiden KH. Abdurrahman Wahid terkait Konflik Ambon yang meninggalkan kesan tersendiri baginya. Sedari usia muda, beliau memilih profesi juru parkir sebagai tambahan penghasilan sehari-hari. Beliau memiliki sawah seluas 1.500 meter, …

by

Dalam suatu negara, tentu terdapat keberagaman seperti yang ada di negara Indonesia. Indonesia diciptakan Tuhan dengan beragam suku, budaya, agama, hingga bahasa yang berbeda di setiap daerah. Indonesia terkenal dengan berbagai keberagaman tersebut, tetapi Indonesia juga terkenal dengan konflik di daerah-daerah tertentu. Konflik bermula dari perbuatan pihak yang tidak bertanggung jawab melakukan konflik bernuansa suku, …

by

Belum lama ini, sekelompok siswa (yang mau tidak mau harus diakui) beragama Islam di salah satu sekolah yang ada di Bolaang Mongondow Selatan kedapatan menghina simbol agama lain. Kabar ini saya ketahui dari cerita salah seorang guru di sekolah tersebut. Peristiwa semacam ini dapat terjadi dan juga memang sudah pernah terjadi di tempat lain. Tidak …

by

Minggu, 21 April 2019. Para perempuan di negeriku tercinta sedang memperingati hari Ibu untuk mengenang kembali perjuangan Kartini. Di hari ini juga, saya perempuan Indonesia yang kebetulan sedang merantau di kota Teheran, berkesempatan mengikuti tur “Mengenal agama-agama minoritas di Iran”. Pada kesempatan kali ini, kami peserta tur, diajak ke Sinagog Molla Hanina di Teheran untuk …

by

Perbedaan merupakan hal yang tidak bisa dihindari. Keberagaman suku, agama, bahasa, ras, budaya, hingga perbedaan gender dan kondisi fisik merupakan salah satu bukti kekuasaan Tuhan Yang Maha Esa. Namun, di sisi lain perbedaan juga dapat memicu diskriminasi, perpecahan, dan berbagai konflik lain. Karenanya, menumbuhkan sikap dan rasa toleransi mulai dari diri sendiri diperlukan oleh setiap …

by