Belum lama ini, sekelompok siswa (yang mau tidak mau harus diakui) beragama Islam di salah satu sekolah yang ada di Bolaang Mongondow Selatan kedapatan menghina simbol agama lain. Kabar ini saya ketahui dari cerita salah seorang guru di sekolah tersebut. Peristiwa semacam ini dapat terjadi dan juga memang sudah pernah terjadi di tempat lain. Tidak …