Social Media

Tag: Workshop Penguatan Jejaring Advokasi Keberagaman

HomeWorkshop Penguatan Jejaring Advokasi Keberagaman

Sekretariat Nasional (Seknas) Jaringan GUSDURian menggelar Workshop Penguatan Jejaring & Advokasi Keberagaman dengan menghadirkan peserta dari berbagai wilayah di Indonesia Timur yakni, Se-Sulawesi, Maluku, dan Papua. Kegiatan ini berlangsung selama empat hari, yaitu pada tanggal 6-9 Juli 2023, bertempat di BP-Paud dan Dikmas Sulawesi Selatan, Jln. Adiyaksa No. 2,Pandang, Kec. Panakkukang, Kota Makassar. Kegiatan ini …

by

Jaringan GUSDURian menggelar Workshop Penguatan Jejaring dan Advokasi Keberagaman di BP Paud Dikmas Sulawesi Selatan, Makassar pada 6-9 Juli 2023. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat toleransi di Indonesia Timur, khususnya wilayah Sulampapua (Sulawesi, Maluku, dan Papua) melalui peningkatan kapasitas para pemimpin sosial dan agama, serta aktivis muda keberagaman yang dilibatkan. Dalam pelaksanaannya, acara dibagi menjadi …

by

Komunitas GUSDURian Pontianak mengikuti Workshop "Penguatan Jejaring Advokasi Keberagaman Se-Kalimantan" yang diselenggarakan oleh Sekretariat Nasional Jaringan GUSDURian. Kegiatan ini berlangsung dari hari Kamis-Minggu, tepatnya 22-25 Juni 2023 dan bertempat di Hotel Garuda, Kota Pontianak, Kalimantan Barat. Kegiatan ini dibagi menjadi dua kelas, yaitu Youth Leader dan Religious Leader, masing-masing kelas diisi oleh peserta sebanyak 30 …

by

Bandung - Jaringan GUSDURian menggelar Workshop Penguatan Jejaring Advokasi Keberagaman di Hotel Bumi Kitri Pramuka, Bandung, Jawa Barat pada 18-21 Mei 2023 lalu. Kegiatan yang berlangsung selama empat hari tersebut melibatkan para pemuka agama, pemimpin sosial, dan para aktivis muda keberagaman yang ada di wilayah barat Jawa. Terselenggaranya pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas kepemimpinan …

by

Sekretariat Nasional Jaringan GUSDURian menggelar Workshop Penguatan Jejaring Advokasi Keberagaman pada Kamis-Minggu, 11-14 Mei 2023 di Hotel Museum Batik Yogyakarta. Penyelenggaraan pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas kepemimpinan dalam melakukan kerja-kerja penguatan jejaring advokasi keberagaman. Selain itu, melalui kegiatan ini, para pemimpin sosial yang menjadi peserta dalam acara ini diharapkan mampu meningkatkan kemampuan analisis sosial …

by