Social Media

Category: Opini

HomeOpini

Presiden Timor Leste, Jose Ramos Horta, mengaku merasa akrab dengan Nahdlatul Ulama (NU) karena faktor Presiden Keempat RI, Abdurrahman Wahid atau biasa disapa Gus Dur.  Ia juga menyebut, ia mengenal NU sejak lama karena akrab dengan almarhum Gus Dur. Hal itu ia ungkap saat pertemuan dengan Ketum PBNU, KH. Yahya C. Staquf atau Gus Yahya …

by

Dalam sejarah kekuasaan, sangat jarang sebuah kekalahan bisa dikenang sekaligus disanjung karena kekukuhannya menjaga etika dan moral politik. Pemerintahan Presiden Abdurrahman Wahid adalah salah satu contohnya. Memimpin negara di masa transisi dari otoriter menjadi demokratis tentu bukan perkara mudah. Gus Dur dituntut untuk menjalankan dan menciptakan situasi politik yang secara moral adiluhung: demokratis, adil, serta …

by

Pada hari ini 21 tahun yang lalu, bertepatan dengan 23 Juli 2001, Presiden Keempat RI Abdurrahman Wahid atau Gus Dur dilengserkan dari tampuk kursi presiden oleh para politikus. Hal itu diungkap Peneliti PARA Syndicate, Virdika Rizky Utama, yang menyebutkan fitnah dan politik yang menyebabkan beliau jatuh, bukan lantaran korupsi.  Bahkan, Virdika menuliskan penelitiannya dalam buku …

by

Nabi Muhammad sudah banyak berinteraksi dengan dua agama besar di Jazirah Arab waktu itu, Yahudi dan Kristen. Dengan Yahudi, Nabi menampilkan perlakuan yang berbeda, mulai dari pola yang relatif liberal seperti dalam Piagam Madinah, hingga perlakuan yang relatif keras seperi yang Nabi tunjukkan kepada umat Yahudi Khaibar. Kepada Kristen, Rasulullah menampilkan sikap yang lebih moderat. …

by

"Dan demikian pula Kami telah menjadikan kamu (umat Islam) 'umat pertengahan' agar kamu menjadi saksi atas (perbuatan) manusia dan agar Rasul (Muhammad) menjadi saksi atas (perbuatan) kamu. (QS. 2.143). Ada tiga agama yang diturunkan Tuhan kepada nabi-Nya, yang dalam istilah Ali Syariati, cendekiawan muslim asal Iran, disebut sebagai "agama Ibrahimik". Hal itu dikarenakan ketiga agama …

by

Judul              : 99 Bukti Gus Dur Wali           Penulis          : A. Mukafi Niam dan Syaifullah Amin   Penerbit         : Rene Islam Cetakan         : 2019 Tebal              : 237 halaman ISBN               : 978-602-120-17-25 Sosok Kiai Abdurrahman Wahid atau yang akrab dipanggil Gus Dur merupakan orang yang sangat fenomenal. Berbagai gagasan dan pemikirannya telah membumi di dada …

by

Tidak satu pun agama mengajarkan kebencian. Lebih-lebih kebencian dengan alasan perbedaan agama. Meski demikian, tindakan kebencian semacam itu sering terjadi. Seperti yang pernah dialami oleh Suryono, mantan Majelis Gereja Greja Kristen Jawi Wetan (GKJW) Gempol, Kabupaten Pasuruan. Pengalaman pahit itu dialaminya saat masih bermukin di Desa Jatirejo, Kecamatan Porong, Kabupaten Sidoarjo. Meski saat ini desa …

by

“Ambillah Tuhan, dan terimalahSeluruh kemerdekaanku, ingatanku, pikiranku,Dan segenap kehendakku, segala kepunyaan dan milikku.Engkaulah yang memberikan,Pada-Mu Tuhan, kukembalikan.Semuanya milik-Mu, pergunakan sekehendak-Mu.Berilah aku cinta dan rahmat-Mu,Cukup itu bagiku” (St. Ignasius Loyola, LR No. 234) Syahdan, Abraham (Bapak Umat Beriman) yang sedang merindukan sosok Sang Ilahi—ketika menyaksikan matahari, kemudian menyembahnya karena menyaksikan kejadian luar biasa yang ia sangka …

by

Ni Putu Eka Budi P.W.D, Project Multatuli2 Juni 2022 Sembilan belas tahun lalu, saat aku berumur empat tahun, ayah dan ibu mengajakku ke suatu tempat di pinggiran Kota Padang. Kami naik sepeda motor. Ayah menyetir, aku duduk di tengah, ibu duduk di atas pegangan besi di ujung belakang jok motor. Kami menyusuri jalan berbatu diapit …

by

Bukbis Candra Ismet Bey, Project Multatuli29 Maret 2022 Peringatan: Cerita dalam artikel ini bisa memicu trauma Selayaknya seorang adik yang membutuhkan kasih sayang kakaknya, Cicih diperlakukan sebaliknya. Cicih mengalami perlakuan diskriminatif oleh kakak-kakaknya karena kondisi disabilitasnya. Setelah orang tua mereka meninggal, Cicih tidak mendapatkan hak waris. Ia dilarang membuat identitas diri sehingga namanya dihilangkan dari …

by