Social Media

Category: Opini

HomeOpini

Setiap tahunnya, Ibu Sinta Nuriyah Abdurrahman Wahid rutin melakukan Sahur Keliling ke berbagai daerah di Indonesia. Beliau mendatangi pasar, kolong jembatan, kampung, pesantren, dan tempat-tempat lain untuk bertemu masyarakat dari berbagai kalangan, terutama kelompok marjinal dan akar rumput. Pada momentum Ramadan kali ini, kami dari koordinator wilayah (korwil) GUSDURian Jatim berkesempatan turut membersamai beliau ketika …

by

Bulan Ramadan merupakan bulan yang penuh berkah dan kemuliaan. Ramadan bukan hanya tentang menahan lapar dan haus dari terbit fajar sampai matahari terbenam. Lebih dari itu, Ramadan adalah waktu di mana umat muslim memperdalam hubungan mereka dengan Tuhan dan memperkuat ikatan sosial dengan sesama. Sehingga Allah memberikan berbagai kebaikan yang dikerjakan hamba-hamba-Nya, salah satunya dengan …

by

Beberapa waktu lalu, Menpan-RB Abdullah Azwar Anas menyebut anggota TNI dan Polri bakal bisa menempati jabatan ASN. Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) yang membahas Manajemen ASN tersebut dalam waktu dekat (mungkin bulan depan) akan disahkan. Banyak kritik yang muncul karena kebijakan baru ini dianggap menghidupkan kembali dwifungsi ABRI yang eksis kala Orde Baru dulu. Saya menyesalkannya …

by

Setiap kali datangnya bulan suci Ramadan, kita di Indonesia dapat merasakan perbedaannya. Teman saya pun demikian. Ia yang terlahir dari keluarga berlatar Muhammadiyah sehingga membuatnya mengikuti keluarganya tanpa mempertanyakan sebabnya. Namun, teman saya mengakui dirinya yang paling toleran terhadap perbedaan dua kutub organisasi Islam besar di Indonesia, yaitu NU dan Muhammadiyah. Kala itu saya dan …

by

Saya masih mengingat perjumpaan saya waktu itu dengan Pak Pian Husain. Orang-orang memanggilnya Pian. Sore itu, Juli 2023, ia baru selesai membersihkan vihara: aktivitasnya sebelum beristirahat bersama keluarga. Pian menyambut dengan hangat dan mempersilakan saya masuk ke dalam vihara. Saya sendiri seorang Muslim. Memasuki vihara, rumah ibadah umat Buddha itu membuat saya agak ragu. Saya …

by

Demokrasi, pluralisme, hak asasi manusia, kajian keislaman, humor dan perjuangan kemanusiaan adalah hal-hal yang melekat pada sosok KH Abdurrahman Wahid, alias Gus Dur. Berawal dari peringatan Haul Gus Dur ke-14 Bogor Raya pada 4 Februari 2024 yang mengusung tema “Menjaga Bumi, Memupuk Toleransi, dan Meneladani Etika Demokrasi”, penulis memperoleh informasi terkait warisan Gus Dur di …

by

Dua bulan lalu, aku pernah mengunggah postingan di akun Instagramku @fhadju98 yang berjudul ‘Kedai Tuli (Disabilitas juga punya hak)’. Postingan ini menyuguhkan foto yang aku ambil pada momen sore hari di sebuah kedai yang bernama Kedai Tuli. Senyum cerah ceria para pelaku usaha yang mayoritas kaum disabilitas menghiasi jualan-jualan mereka. “Mungkin ini adalah (kedai disabilitas) …

by

Oktovianus Tafuli biasa disapa Desi oleh orang-orang di lingkungannya. Ia datang dari keluarga yang sangat kekurangan. Desi mencoba keluar dari kampung halamannya yang sangat terpencil, menuju kota untuk mencari pekerjaan agar bisa membantu keluarga di kampung. Tahun 2012 adalah tahun di mana Desi pertama kali menginjakkan kakinya di kota. Kala itu usianya baru beranjak remaja, …

by

International Women’s Day (IWD) atau Hari Perempuan Internasional diperingati setiap tanggal 8 Maret di setiap tahunnya. Momen ini penting, bahkan Google saja membuatkan doodle art yang menggambarkan khusus guna memperingatinya. International Women’s Day 2024 mengangkat tema “Inspire Inclusion”, yang bisa kita artikan sebagai merayakan keberagaman dan pemberdayaan. Perempuan harus dapat menjadi inspirasi bagi perempuan lain …

by

Wajahnya selalu ceria, tutur katanya lembut dan sesekali diselingi lelucon. Kesan itulah yang melekat dalam ingatan saya saat pertama kali berjumpa dengan Pendeta Zakaria Sude pada tahun 2004 silam. Perjumpaan saya dengannya terjadi secara tidak sengaja di sebuah forum yang membahas strategi suksesi kepemimpinan di Sulawesi Barat (Sulbar). Di forum itu, Pendeta Zakaria turut serta …

by