Social Media

Category: Opini

HomeOpini

Tidak satu pun agama mengajarkan kebencian. Lebih-lebih kebencian dengan alasan perbedaan agama. Meski demikian, tindakan kebencian semacam itu sering terjadi. Seperti yang pernah dialami oleh Suryono, mantan Majelis Gereja Greja Kristen Jawi Wetan (GKJW) Gempol, Kabupaten Pasuruan. Pengalaman pahit itu dialaminya saat masih bermukin di Desa Jatirejo, Kecamatan Porong, Kabupaten Sidoarjo. Meski saat ini desa …

by

“Ambillah Tuhan, dan terimalahSeluruh kemerdekaanku, ingatanku, pikiranku,Dan segenap kehendakku, segala kepunyaan dan milikku.Engkaulah yang memberikan,Pada-Mu Tuhan, kukembalikan.Semuanya milik-Mu, pergunakan sekehendak-Mu.Berilah aku cinta dan rahmat-Mu,Cukup itu bagiku” (St. Ignasius Loyola, LR No. 234) Syahdan, Abraham (Bapak Umat Beriman) yang sedang merindukan sosok Sang Ilahi—ketika menyaksikan matahari, kemudian menyembahnya karena menyaksikan kejadian luar biasa yang ia sangka …

by

Ni Putu Eka Budi P.W.D, Project Multatuli2 Juni 2022 Sembilan belas tahun lalu, saat aku berumur empat tahun, ayah dan ibu mengajakku ke suatu tempat di pinggiran Kota Padang. Kami naik sepeda motor. Ayah menyetir, aku duduk di tengah, ibu duduk di atas pegangan besi di ujung belakang jok motor. Kami menyusuri jalan berbatu diapit …

by

Bukbis Candra Ismet Bey, Project Multatuli29 Maret 2022 Peringatan: Cerita dalam artikel ini bisa memicu trauma Selayaknya seorang adik yang membutuhkan kasih sayang kakaknya, Cicih diperlakukan sebaliknya. Cicih mengalami perlakuan diskriminatif oleh kakak-kakaknya karena kondisi disabilitasnya. Setelah orang tua mereka meninggal, Cicih tidak mendapatkan hak waris. Ia dilarang membuat identitas diri sehingga namanya dihilangkan dari …

by

Seberapa sering seksualitas menjadi diskursus yang dibicarakan secara terbuka tanpa dibebani dengan tabu dan ketakutan? Membicang seksualitas rasanya memiliki beban ketakutan yang sebanding dengan mendiskusikan ateisme. Jika ateisme jelas-jelas menempatkan dirinya sebagai antitesis dari teisme yang merupakan pondasi utama dan satu-satunya atas seluruh keyakinan keagamaan, seksualitas telah lama dinarasikan sebagai kekuatan jahat yang membangkang atas …

by

Workshop Pengelolaan Keberagaman yang digelar Jaringan GUSDURian dan Yayasan Bani Abdurrahman Wahid dapat dibilang merupakan kegiatan penting dalam merawat pemikiran Gus Dur. Selama tiga hari pelaksanaan (25-26 Juni) para peserta belajar bahwa untuk merayakan keberagaman, pikiran dan hati yang terbuka tidaklah cukup, seseorang juga harus berani melakukannya. Pelatihan itu menyasar para pemimpin atau tokoh dari …

by

Sejak tahun 2019, Pemerintah Kabupaten Pasuruan merilis Indeks Kesalehan Sosial (IKS). IKS itu dihitung melalui dimensi kepedulian sosial dan dimensi kepedulian lingkungan. Skor IKS tersebut terus meningkat. Tahun 2019 sebesar 72,1. Menjadi 76,6 di tahun 2020. Kemudian meningkat menjadi 78.0 di tahun 2021. Meski demikian, terdapat beberapa subdimensi dari kedua dimensi di atas yang memiliki …

by

Sudah jamak diketahui bahwa Presiden Keempat Indonesia Abdurrahman Wahid adalah figur yang laku lampah hidupnya ia abdikan untuk bangsa dan negara. Bukan karena kebetulan Gus Dur bernasabkan darah biru, pengabdian kepada bangsa dan negara baginya adalah sebuah panggilan. Nasab tinggallah nasab, tiada artinya nasab tanpa perjuangan dan pengabdian. Tidaklah heran mengapa setiap tokoh yang memiliki …

by

"Pernah kita dibilang (melakukan) kristenisasi. Kebalik dong, harusnya murid-murid yang Kristen yang khawatir kena islamisasi di sini. Gurunya kebanyakan Islam kok. Bahkan banyak yang alumni santri. Hahaha." Athif Roihan Natsir, Kepala Sekolah SMK Bakti Karya Parigi, Pangandaran, tergelak saat menceritakan ulang pengalaman yang pernah ia alami. Saat itu sekolah yang ia kelola bersama kawan-kawannya sempat …

by

Dalam ajaran Islam, ungkapan atau kata-kata teologi bukan lagi menjadi perkara yang baru. Teologi sudah menjadi layaknya makanan sehari-sehari dalam ajaran agama Islam. Ada beragam penjelasan dan pendefinisian soal teologi itu sendiri. Ada yang mendefinisikan bahwa teologi merupakan seperangkat doktrin yang berasal dari langit lalu dianut oleh umat manusia. Sebagian yang lain memaknai teologi adalah …

by