Komunitas GUSDURian Bone Bolango menggelar Forum 17-an bertajuk "Kemerdekaan dalam Keberagaman" dalam memperingati HUT ke-77 Republik Indonesia, yang dirangkaikan dengan tadarus puisi dan diskusi. Pendeta Rudi Harlod, salah satu pemantik diskusi tersebut menyampaikan, Konflik Ambon tahun 1999 itu harus kita sadari bahwa bukan karena perbedaan keyakinan, tapi lebih disebabkan oleh pertarungan kekuasaan, kemudian dimanfaatkan. Kegiatan …