Tag: toleransi

Hometoleransi

Komunitas GUSDURian Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel), Sulawesi Utara, memperingati Haul KH. Abdurrahman Wahid (Gus Dur) ke-13 yang digelar di Sekretariat PCNU Bolsel, Kamis (22/12) malam.  Haul Gus Dur tersebut diisi dengan beragam agenda; mulai dari tahlilan, doa lintas iman, testimoni tentang Gus Dur, hingga pemutaran film dokumenter Tiga Agama Tetap Bersama.  Acara itu juga dihadiri …

Saya terlahir dari keluarga berbeda suku, budaya, dan agama. Ibu saya bersuku Bugis dan seorang muslim besar di Makassar, sedangkan ayah saya bersuku Mori (Kab. Morowali) dan seorang Kristen besar di Palu. Konon cerita perjumpaan keduanya berawal dari Ayah yang pergi merantau ke Makassar untuk studi. Di sanalah mereka berjumpa. Singkat cerita orangtua saya menikah …

Sekitar awal Oktober 2022 lalu hujan deras dan cuaca ekstrim hampir setiap hari mengguyur berbagai daerah. Dalam rentang waktu dua minggu, peralihan musim kemarau ke musim penghujan menyebabkan terjadinya bencana alam dan banyak orang terserang penyakit. Seperti beberapa daerah di Jawa Timur yang mengalami banjir dan tonoh longsor. Sejak saat itu, banyak dari aliansi kemanusiaan …

Komunitas GUSDURian Cirebon berkolaborasi dengan OMK (Organisasi Muda Katolik) Bunda Maria menggelar Forum 17-an untuk memperingati Hari Toleransi Internasional 2022 pada Sabtu (19/11) lalu. Acara yang bertajuk "Beda Setara, Kita Saudara" itu berlangsung di Gereja Bunda Maria Kota Cirebon yang berisi dialog dan nobar (nonton bareng) film Hidup Berbeda Agama dalam Satu Atap di Kampung …

GUSDURian Banjarmasin ikut serta menyemarakkan peringatan Hari Toleransi Internasional pada Senin malam, 21 November 2022, melalui Festival Film Toleransi. Festival ini merupakan kegiatan bersama Jaringan GUSDURian dengan seluruh komunitas GUSDURian yang tersebar di berbagai wilayah Indonesia dalam agenda Forum 17-an (satu tujuan). Hari Toleransi Internasional yang diperingati setiap 16 November setiap tahunnya menjadi salah satu …

Perwakilan Seknas Jaringan GUSDURian, Mukhibullah Ahmad yang didampingi penggerak GUSDURian Banjarmasin melakukan kunjungan ke Keuskupan Banjarmasin dalam rangka silaturahim pada Senin (22/11/2022) pagi. Pertemuan yang berlangsung sekitar satu jam lamanya ini, diagendakan sebagai bentuk ramah tamah antara Seknas Jaringan GUSDURian bersama Keuskupan Banjarmasin. Kunjungan ini sempat tertunda karena sebelumnya Mukhibullah ke Banjarmasin atas nama GUSDURian …

Pada Forum 17-an kali kedua ini, GUSDURian Banten menggelar nonton bareng (nobar) dalam rangka memperingati Hari Toleransi Internasional yang jatuh pada bulan November setiap tahunnya. Terdapat dua film dokumenter bertema toleransi yang ditayangkan dalam forum bulanan ini, yaitu “Toleransi di Kampung Sawah Bekasi” dan “Tiga Agama Tetap Bersama”. Seperti biasa, di setiap kegiatan GUSDURian, para …

Selama tiga hari lamanya, mulai dari 18-20 November 2022, saya mengikuti kegiatan Tepelima atau temu Pemuda Lintas Iman di Pontianak. Kegiatan ini diinisiasi oleh teman-teman dari Satu Dalam Perbedaan (SADAP) Indonesia, Suar Asa Khatulistiwa (SAKA), GUSDURian Pontianak, dan Jaringan Rumah Diskusi. Kegiatan yang dilakukan selama tiga hari itu sangat berkesan dan banyak memberi pandangan baru …

Sekretariat Nasional (Seknas) Jaringan GUSDURian hadir di Banjarmasin dalam rangka Temu Kebangsaan – Kolaborasi Lintas Agama untuk Merawat Keberagaman dan Inklusi Sosial. Kegiatan yang berlangsung pada Senin (21/11/2022) siang hingga sore hari ini bertempat di aula Vihara Dhammasoka, Banjarmasin. Dalam sambutannya, Arief Budiman selaku Koordinator Komunitas GUSDURian Banjarmasin menyampaikan bahwa kegiatan ini dilakukan bukan hanya …