Category: Opini

HomeOpini

Rio Tuasikal, Project Multatuli23 April 2022 Sabtu dini hari pada Ramadhan tahun 2017. Seorang bocah laki-laki 10 tahun sedang tertidur pulas di lantai masjid Al Hidayah ketika tiba-tiba ada suara membangunkannya. “Heh, bangun! Bangun!” seru seorang pria. Iwan (bukan nama sebenarnya) perlahan membuka matanya. Ia melihat sosok berseragam. Petugas itu memaksanya bergegas keluar. Masih separuh …

Bulan Ramadan adalah salah satu bulan yang penuh dengan rahmat dan kemuliaan. Kedatangannya hampir pasti selalu menjadi momen yang sangat ditunggu oleh umat muslim di seluruh dunia. Satu hal yang menarik, di antara banyak kewajiban ibadah dalam Islam, berpuasa pada bulan Ramadan menjadi ibadah yang paling meriah dan populer, khususnya di Indonesia. Bagaimana tidak? Kedatangannya …

Indonesia memang dikenal sebagai negara dengan populasi Muslim terbesar di dunia, tetapi realita kehidupan di masyarakat lebih sering menunjukkan ketidakserasian antara predikat yang telah melekat tersebut dengan ajaran Islam yang kaffah. Fenomena seperti ini pernah dirasakan oleh Muhammad Abduh, seorang cendekiawan Muslim asal Mesir. Ia mengaku melihat Muslim pada suatu negara dengan mayoritas penduduk beragama …

Dalam tulisannya tentang desain dokumen yang menganalisis hubungan antara teks dan gambar, Aliisa Makynen (2012) memulai tulisannya dengan sebuah pepatah lama yang banyak dikenal orang: “Sebuah gambar lebih berarti dari seribu kata”. Di sini hendak dinyatakan bahwa sebuah gambar bisa lebih menjelaskan gagasan daripada deretan kalimat dalam sebuah tulisan. Pepatah ini mengandung kebenaran yang nyaris …

Minggu, 21 April 2019. Para perempuan di negeriku tercinta sedang memperingati hari Ibu untuk mengenang kembali perjuangan Kartini. Di hari ini juga, saya perempuan Indonesia yang kebetulan sedang merantau di kota Teheran, berkesempatan mengikuti tur “Mengenal agama-agama minoritas di Iran”. Pada kesempatan kali ini, kami peserta tur, diajak ke Sinagog Molla Hanina di Teheran untuk …

Kajian tentang tauhid sering kali menjadi anti-mainstream tersendiri teruntuk kalangan awam umat muslim. Kajian ini juga tergolong kajian yang terbatas—yang tidak semua orang dapat menangkap maknanya. Dalam mengkaji ilmu ketauhidan harus sudah memiliki fondasi ilmu syariat yang kuat. Jika belum, dikhawatirkan akan menimbulkan kegaduhan dalam bersosial dan bermasyarakat. Makanya, kajian ini tidak banyak dikaji secara …

Sebagian masyarakat kita bisa jadi ‘belum siap’ menerima keragaman sebagai sebuah kenyataan kehidupan sekaligus anugerah pemberian Tuhan. ‘Belum siap’ dalam artian kadar keadaan mental untuk memahami, memaknai, dan menanggapi perbedaan yang ada. Umpamanya, perbedaan penentuan 1 Ramadan atau perbedaan pilihan dalam kontestasi politik. Cara kita bersikap terhadap yang disebut pertama mungkin sedikit lunak karena berhubungan …

KH. Abdurahman Wahid atau mashyur disapa Gus Dur merupakan sosok yang menarik untuk kita pelajari kiprahnya. Baik Gus Dur sebagai kiai, seniman, politisi, budayawan, pengamat sepakbola, aktivis demokrasi, ataupun sebagai Presiden RI. Salah satu hal yang sering dibahas adalah kebijakan-kebijakan sewaktu Gus Dur menjadi Presiden Republik Indonesia. Gus Dur menjadi presiden setelah memenangkan Pemilihan Presiden …

Islam merupakan agama yang diyakini sebagai agama tauhid. Agama yang berkeyakinan bahwa tiada sesuatu selain-Nya (Tuhan satu-satunya Dzat) yang mencipta dan mengelola alam semesta sebagaimana bunyi kalimat syahadat, "Asyhadu an laa ilaaha illallaahu, wa asyhaduanna muhammadar rasuulullah". Syahadat merupakan asas dan dasar dari lima rukun Islam, juga sebagai ruh, inti, dan landasan seluruh ajaran Islam. Pengucapan dua kalimat syahadat menjadi …

Hampir saban hari saya menemukan tweet berantai yang diawali dengan 'Twitter, please do your magic!', atau diakhiri dengan 'A thread', dan kalimat-kalimat sejenisnya. Berbagai topik dibicarakan, mulai tips membuat makanan, informasi orang hilang, hingga pengungkapan kasus-kasus tertentu. Salah satu perbincangan yang kerap diungkap melalui thread adalah dugaan kekerasan seksual. Kebanyakan akun-akun yang mengangkat kasus tersebut …

by