Category: Opini

HomeOpini

Sudah delapan tahun Paus Fransiskus memimpin Gereja Katolik sedunia. Kini ia menapaki usia yang ke-84. Sebagaimana lazimnya,  usia tak pernah menipu mata.  Langkah kaki Bapa Suci tampak tertatih-tatih. Jika boleh menduga, sepertinya ia menderita sakit menahun pada kaki kanannya. Melihatnya berjalan kaki atau menuruni tangga, kita dipaksa menahan napas. Cemas kalau-kalau ia terjerembap saat melangkah. …

Dalam berbagai kesempatan terutama setelah pindah ke kota lain, saya senantiasa mengenang Solo sebagai kamus mungil dengan lema keberagama(a)n yang komprehensif. Kota kecil itu mengetuk mata mungil saya dengan menghamparkan peristiwa-peristiwa sederhana dan wajar tentang hidup harmoni di tengah segala macam perbedaan. Baik dalam skala personal dan ringan, maupun skala masif dan esensial. Pada tataran …

Dalam pengalaman saya, mengajar agama di sekolah umum adalah sesuatu yang problematis. Pasalnya, pelajaran agama tidaklah mewakili pengetahuan tentang apa sesungguhnya agama itu. Paling jauh, siswa hanya mempelajari definisi-definisi keagamaan, karena hal itulah yang akan diujikan di sekolah. Kalaulah seorang siswa ditanya tentang pengertian dari sikap jujur, dengan mudah ia akan mampu menjawabnya. Namun, bagaimana …

Keadilan tidak sendirinya hadir di dalam realitas kemanusiaan dan karenanya harus diperjuangkan. Keadilan tidak dapat diperoleh dengan berpangku tangan, tetapi harus diperjuangkan, direbut, dan didobrak. Membaca pernyataan Nur Kholik Ridwan dalam buku Ajaran-Ajaran Gus Dur tersebut akan mengarahkan diri pada potret penegakan keadilan di negeri ini. Dimensi politik, ekonomi, sosial, budaya, dan hukum memiliki wajah …

Feminisme Menurut hemat penulis, feminisme terlanjur mendapat pemaknaan negatif di kalangan umat Islam, tidak terkecuali NU. Feminisme dimaknai sebagai perlawanan perempuan terhadap kodrat, seperti permusuhan terhadap laki-laki, pemberontakan terhadap kewajiban rumah tangga, bahkan dianggap sebagai penolakan terhadap syariah. Padahal, feminisme merupakan upaya yang ingin melepaskan perempuan dari belenggu penindasan harkat kemanusiaannya. Feminsime lahir dan tumbuh …

Cerita raja dan ratu dalam dunia dongeng pernah menghiasi masa kecil saya. Begitu pula sebagian besar anak-anak lain yang mendambakan hidup sempurna. Memangnya siapa yang tidak ingin hidup sempurna? Namun, hangatnya topik wawancara antara Oprah Winfrey dengan Meghan dan Harry yang dibahas di mana-mana, mulai dari media lokal hingga internasional, sebetulnya tidak menguak hal baru …

Sindang Barang, Bogor merupakan tempat pertama kali saya sebagai mahasiswa mendekat dan berbaur dengan masyarakat. Kala itu, pertama kali saya meneliti tradisi lisan untuk merampungkan tesis strata dua. Serentaun, sebuah upacara dan festival besar merayakan panen untuk berterima kasih kepada Dewi Sri, sang dewi kesuburan, berlangsung meriah. Selain mengamati, saya berusaha memasuki alam pikiran mereka. …

Bagi KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur) dialog antar-agama bukan bertujuan menyamakan secara total keyakinan, ajaran, atau aqidah agama-agama. Karena masing-masing agama memiliki keyakinan, aqidah, dan kepercayaan yang berbeda secara prinsipil. Meskipun demikian, perbedaan keyakinan dan aqidah antar agama ini tidak perlu dipertentangkan dan diperbandingkan. Hal ini, bukan berarti menganggap bahwa semua agama sama atau semua …

by

Membincangkan agama memang tidak akan ada habisnya, setiap orang memiliki pengetahuan atau kapasitas pada kepercayaan dan keyakinan yang ia percayai. Mereka akan bertanggung jawab atas apa yang ia yakini dalam bentuk ritual keagamaannya, serta bagaimana implementasi dari nilai tersebut. Tentu saja kita tidak berhak menghakimi keyakinan seseorang, benar atau salah itu merupakan sebuah tanggung jawab …

Salah satu ritual dalam merayakan Imlek adalah melakukan sembahyang kepada leluhur (Zhu Zi) yang dilaksanakan sehari menjelang hari H, kemudian malamnya berkumpul bersama keluarga. Menjelang Imlek 2572 kemarin Pengurus Perkumpulan Sosial dan Budaya Rasa Dharma (Boen Hian Tong) usai menggelar acara “Bakti Basuh Kaki” melaksanakan sembahyang bersama. Sembahyangan  dipimpin Wenshe Oei Hui Ling alias Indriani …