Belakangan ini, dampak perubahan iklim global semakin terasa. Munculnya dampak itu tidak bisa dilepaskan dari campur tangan manusia. Sehingga, tanggung jawab menjaga lingkungan menjadi tugas seluruh umat manusia, terlebih muslim. Untuk itu, dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional 2022, Komunitas Santri Gus Dur (GUSDURian Jogja) bekerja sama dengan Islami.co menggelar diskusi bertajuk “Demi Bumi: Menggali …